Pengaruh Tingkat Suku Bunga dan Dana Pihak Ketiga Terhadap Penyaluran Kredit Modal Kerja di PT. BPR Swadaya Anak Nagari Tahun 2016-2020

Penulis

  • Roza Gustika Institut Teknologi dan Ilmu Sosial Khatulistiwa, Pasaman Barat, Indonesia
  • Mardahleni Mardahleni Institut Teknologi dan Ilmu Sosial Khatulistiwa, Pasaman Barat, Indonesia
  • Ulil Amri Institut Teknologi dan Ilmu Sosial Khatulistiwa, Pasaman Barat, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.64620/jrse.v2i4.40

Kata Kunci:

Interest Rate, External Funds, Credit Distribution

Abstrak

Penelitian ini dilakukan  untuk mengetahui pengaruh variabel  Suku Bunga dan Dana Pihak Ketiga terhadap Penyaluran Kredit Modal Kerja PT. BPR Swadaya Anak Nagari Tahun 2016-2020. Tempat dan waktu penelitian penulis dilakukan di PT. BPR Swadaya Anak Nagari Kabupaten Pasaman Barat dimulai Desember  tahun 2021 sampai Juli tahun 2022.  populasi dalam  penelitian ini adalah data laporan keuangan  PT. BPR Swadaya Anak Nagari. Sampel dalam penelitian ini menggunakan data time series adalah penarikan sampel dengan kriteria tertentu dan dalam satu perusahaan yang sama. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) secara parsial variabel Suku Bunga berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Penyaluran Kredit Modal Kerja. (2) Secara parsial variabel Dana Pihak Ketiga berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Penyaluran Kredit Modal Kerja. (3) secara simultan variabel Suku Bunga dan Dana Pihak Ketiga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Penyaluran Kredit Modal Kerja. Nilai koefisien determinasi (R- Square) sebesar 0,496. Hal ini berarti bahwa Dana Pihak Ketiga (DPK) dan tingkat suku bunga kredit dapat menerangkan keberadaan penyaluran kredit modal kerja pada PT. BPR Swadaya Anak Nagari sebesar 49,6%, sedangkan sisanya 50,4% penyaluran kredit modal kerja pada PT. BPR Swadaya Anak Nagari diterangkan oleh variabel yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Referensi

Adnan, Ridwan, & Fildzah. (2016). Pengaruh Ukuran Bank, Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, dan Loan to Deposit Ratio terhadap Penyaluran Kredit pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015. Jurnal Dinamika Akuntansi dan Bisnis, 49-64.

Agus, Sartono. 2015. ManajemenKeuangan:TeoridanAplikasi. EdisiKeempat. Yogyakarta: BPFE.

Aljufri, O., Fahmi & Onasis, D. (2015). Pengaruh Tingkat Kesehatan Keuangan terhadap Penyaluran Kredit Pada PT. BPR Cempaka Mitra Nagori Kuansing Di Taluk Kuantan. Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, 147-156.

Arikunto, S. 2013.Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Edisi Revisi. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Bank Indonesia. 1998. UU No.10 tahun 1998, Tentang Perubahan Terhadap UU No. 7 tahun 1992, Jakarta.

Dondo, W. (2013). Suku Bunga Kredit Modal Kerja Dan Tingkat Inflasi Terhadap Jumlah Alokasi Kredit Modal Kerja Pada Bank Umum Di Indonesia. Jurnal EMBA, 942-949.

Dul Muid, Dwi Fajar Febrianto, (2013). Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga, LDR, NPL, ROA, dan BOPO terhadap Jumlah Penyaluran Kredit (Study pada Bank Umum yang Terdapat di bursa Effect Indonesia Periode Tahun 2009-2012). Universitas Diponegoro, Semarang.

Fahmi, Irham (2014). Analisi Kinerja Keuangan. Bandung : Alfabeta

Frinces S. Sinurat, Pinondang Nainggolan, Pawer Panjaitan. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyaluran Kredit Pada Bpr Nusantara Bona Pasogit 34 Pematangsiantar. Jurnal Ekonomi Pembangunan, Vol. 2, 73-.85.

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang.

Ghozali. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gift, V. (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyaluran Kredit Pada Bpr Di Provinsi Riau Tahun 2006-2015. JOM Fekon, 768-782.

Gift, Vhietrin, (2017). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Penyaluran Kredit Pada Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di Provinsi Riau Tahun 2006-2015. Universitas Riau, Pekanbaru.

Harmono. (2017). Manajemen Keuangan Berbasis Balance. Jakarta: PT Bumi Angkasa Raya.

Husnan, Suad, dan Enny Pudjiastuti. 2015. Dasar-dasar Manajemen Keuangan Edisi Ke Tujuh. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Made Sudana. 2011. Manajemen Keuangan Perusahaan Teori dan Praktik. Jakarta: Erlangga.

Indonesia, U. P. (2019). Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Non Performing Loan, Capital Adecuacy Ratio, Tingkat Suku Bunga dan Arus Kas terhadap Penyaluran Kredit. Riset & Jurnal Akunansi, 71-81.

Ismail. 2010. Manajemen Perbankan. Jakarta : Prendamedia Group.

Intania Tisna Sari Siswanto, R. R. (2020). Pengaruh Suku Bunga, Loan To Deposito Ratio (Ldr), Dan Dana Pihak Ketiga (DPK) terhadap penyaluran kredit pada Bank Perkreditan Rakyat (BPR) di Kabupaten Bantul periode 2014-2015. Journal of Management & Business, Vol 3, 14-20.

Kasmir. 2010. Pengantar Manajemen Keuangan. Edisi 1. Cetakan 2. Jakarta: Kencana.

Kasmir. (2012), Analisis Laporan Keuangan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Kasmir. 2014. Analisis Laporan Keuangan, cetakan ke-7. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kasmir. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kuncoro, M., & Suhardjono. (2011). Manajemen Perbankan. Yogyakarta: BPFE.

Nopirin. 2010. Ekonomi Moneter. Buku I, Edisi Keempat, Cetakan Ketujuh. Yogyakarta: BPFE.

Noyanti Nora Purba, Y. s. (2016). Faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat penyaluran kredit pada BPR konvensional di Indonesia. Jurnal Aplikasi Bisnis dan Manajemen, 105-117.

Oktaviani, 2012. “Pengaruh DPK, ROA, CAR, NPL, dan Jumlah SBI Terhadap Penyaluran Kredit Perbankan (Studi Pada Bank Umum Go Public di Indonesia Periode 2008-2011)”, Skripsi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Diponegoro, Semarang.

Pratama, Billy Arma. 2010. “Analisis Faktor - Faktor yang mempengaruhi Kebijakan Penyaluran Kredit Perbankan (Studi pada Bank Umum di Indonesia Periode Tahun 2005-2009)”. Tesis. Semarang: Fakultas Manajemen, Universitas Diponegoro.

Purba, N.N., dkk. 2016. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Penyaluran Kredit Pada BPR Konvensional di Indonesia. Jurnal Aplikasi Bisnis dan Manajemen, 2(2). Hal 105-117.

Sari, Greydi Normala. 2013. Faktor-faktor yang mempengaruhi Penyaluran Kredit Bank Umum di iIndonesia. Jurusan Ekonomi Pembangunan Universitas Sam Ratulangi Manado. TEKNIS Vol. 1 No. 3 September 2013: 935-940.

Sari, Greydi Normala. 2013. Faktor-faktor yang mempengaruhi Penyaluran Kredit Bank Umum di iIndonesia. Jurusan Ekonomi Pembangunan Universitas Sam Ratulangi Manado. TEKNIS Vol. 1 No. 3 September 2013: 935-940.

Setiawina, P. A. (2020, Mei). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kredit Modal Kerja Bpr Di Provinsi Bali Tahun 2011-2019. Jurnal Ilmiah Indonesia, 537-542.

Sugiyono (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung: Alfabeta.

Sun’an, David. (2014). Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Tingkat Suku Bunga dan Pendapatan terhadap Jumlah Penyaluran Kredit pada PT. Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. Mahasiswa Fe Udip Semarang: Jurnal Manajemen dan Ekonomi.3 (31).

Sunariyah. 2013. Pengantar Pengetahuan Pasar Modal (Edisi 6). Penerbit : UPP STIM YKPN, Yogyakarta.

Utari, Dewi, dkk. 2014. Manajemen Keuangan : Kajian Praktik dan Teori dalam Mengelola Keuangan Organisasi Perusahaan. Jakarta : Mitra Wacana Media.

Yahya, M. (2012). Tingkat Suku Bunga Bank Konvensional Dan Komitmen Nasabah Menabung Di Bank Syariah. Jurnal Keuangan dan Perbankan, 253–263.

Yustini, T. (2015). Pengaruh Suku Bunga, Jumlah Perusahaan dan Pertumbuhan Ekonomi terhadap Penyaluran Kredit Modal Kerja bagi Umkm Di Sumatera Selatan. Jurnal Keuangan dan Perbankan, 463–474.

Unduhan

Diterbitkan

2025-12-28

Terbitan

Bagian

Artikel